Kampung Di Pegunungan Penghasil Gula Aren Asli Sumedang

Published 2024-06-12
Kampung Di Pegunungan Penghasil Gula Aren Asli Sumedang

Sebuah desa yg indah berada di pegunungan, penghasil gula aren yg sudah terkenal di Sumedang.
Ketersediaan bahan baku di alam menjadi masalah bagi warga penyadap gula di sana.
Smoga menjadi perhatian bagi pemda, petani di sini butuh bantuan kebijakan agar keberlangsungan mata pencaharian wargi di sini bisa diandalkan.

#pelosoksumedang
#gulaarenasli

All Comments (21)
  • @Jon_Towor
    Gula Aren Kwalitas Super Premium 👍👍👍
  • @user-om7ve6gx8h
    Sekarang orang cenderung mengurangi konsumsi gula pasir karena kurang sehat, makanya ayo fakultas pertanian selindo buat program peningkatan populasi pohon aren, karena prospeknya bagus.
  • @user-om7ve6gx8h
    Katanya di Gorontalo Sulawesi upaya pembibitan aren sudah berjalan . Ayo pemda Sumedang kirim ahlinya utk studi banding .
  • @user-ty2lp5gw7t
    Bidi daya pohon enaw/ pohon arrn sebenarnya tidak sulit hanya pengetahuan yg sederhana ini tapi hrs sabar dan telaten
  • @abah6455
    Nyimak pelosok sumedang dan pembuatan gula kawungnya
  • @Jon_Towor
    Tergiur melihatnya gula aren kwalitas super
  • Aslm teh ieu abdi orang wado resep pisan ningal konten teteh Asa kagagas emut ka pun bapak hiji hiji a ibu tos ngantunkeun teh coby caket mesjit AL Kamil wado Sami sok ngadamel gula aren. Namina lembur cisampih sok geura meuni was di antos kasumpinggannana abdi ti bandung dari ibu iseu Salam keunal abdi orang sumedang
  • @ocipwong
    Perkampungannya sangat indah sekali
  • @bataraguru7720
    setahu saya teh, memang susah karena pohon "kawung" sulit ditanam kembali, karena harus meallui perantara "careuh" atau musang, saya asli Sumedang tepatnya dari Desa Jemah Jatigede, di tempat saya juga banyak pembuat gula kawung. termasuk kakek saya dulu, menurut cerita kake pohon kawung itu jadinya ketika siki?biji kawung dimakan oleh careuh, kemudian nanti dari kotoranya baru bisa tumbuh kawung baru, dan ternyata pohon kawung sangat sakral, di Kanekes pun pohon kawung disakralkan, logikanya karena sulit ditanam makanya oleh leluhur di sakralkan🙏🙏🙏 punten sanes menggurui, hanya berbagi cerita dan pengalaman tutur karuhun/ leluhur.
  • @user-om7ve6gx8h
    Pemda seharusnya mengembangkan pembibitan pohon aren agar produksi tetap terjaga.
  • @user-om7ve6gx8h
    IPB Bogor ayolah buat program pengembangan bibit aren, saya dengar sekarang ipb sudah mengembangkan program pembuatan gula semut. Tapi bgmn kelangsungan produksi dan peningktannya jika pohon arennya tidak dikembangkan.
  • Keren teh , cocok sareng chanelna pelosok sumedang , wow luar biasa keren pemandangana . Gula cipeuteuy tos kasohor k mana mana , kalau pulkam msh ada alm ibu selalu minta dibeliin gula kawung
  • @amel123
    Sumedang itu cantik sumedang itu subur sumedang itu adem ayem tentrem gemah ripah repeh rapih..nuhun sumedang abdi bangga jd urang sumedang.
  • @Rosyid-gy5sn
    Sangat berkhasiat untuk obat batuk akibat kerongkongan kering. Disarankan yg mau ibadah haji/ umroh membawa bekal gula kawung asli( Wado),inshaallah terhindar dari batuk masal. Caranya potong sebesar ujung ibu jari letakkan ditenggorokan sampai lumer.