Ekologi Perairan Sungai Krengseng - Kel. 9, Kls C, Akuakultur, FPIK, UNDIP

Published 2018-05-31
Video ini dibuat untuk memenuhi tugas mata kuliah Ekologi Perairan.

Sungai adalah aliran air yang besar dan memanjang yang mengalir secara terus-menerus dari hulu (sumber) menuju hilir (muara). Kemanfaatan terbesar sebuah sungai adalah untuk irigasi pertanian, bahan baku air minum, sebagai saluran pembuangan air hujan dan air limbah, bahkan sebenarnya potensial untuk dijadikan objek wisata sungai. Di Indonesia saat ini terdapat 5.950 daerah aliran sungai (DAS).

All Comments (1)